Lirik Lagu Eeny Meeny Miny Moe FIFTY FIFTY: Terjemahan dan Makna
FIFTY FIFTY, girl group Korea Selatan yang sedang naik daun, merilis video musik untuk lagu terbaru mereka "Eeny Meeny Miny Moe" pada 4 November 2025. Lagu ini menjadi title track dari single digital ketiga mereka yang bertajuk "Too Much Part 1".
Lirik Lagu Eeny Meeny Miny Moe FIFTY FIFTY Lengkap
Berikut adalah lirik lengkap lagu Eeny Meeny Miny Moe dari FIFTY FIFTY dalam versi Korea dan Inggris:
Verse 1
I'm waiting for it, confess that
Tteollineun neukkim I feel stupid
Simjangi beating, I feel dizzy
Can you feel that? Ba-ba-ba-badam, hate that
Chorus
Eeny, meeny, miny, moe
Haengunui yeosini pillyohae
Lucky, tricky dopamin
An naemyeon jingeo count to three
Pre-Chorus
Gawibawibo, gawibawibo, mm, mm
Never let it go, never let you go, just say it
Sumgimeopsi mangseoriji malgo malhaejwo
Joahandago gawibawibo forever
Artikel Terkait
Raisa Sindir Teman Palsu? Ini Isi Unggahan Viralnya Usai Klarifikasi Hamish Daud
Bedu Resmi Bercerai dari Irma Kartika, Ini Komitmen Tanggung Jawabnya pada Anak
Trailer Film Michael Akhirnya Dirilis, Diperankan Keponakannya Sendiri!
Sanksi Adat Toraja untuk Pandji: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Rp2 Miliar