Tampak raut bahagia dari para pemain film Alienoid 2, kabar yang dilansir dari Korean Film Council pada Minggu (21/1) menyertakan status peringkat box office Alienoid 2 di Korea Selatan.
Terhitung, Alienoid 2 menduduki peringkat pertama box office setelah masa rilis.
Baca Juga: Datang dari Keluarga Koperasi, Prabowo: Sarana Bantu Rakyat yang Membutuhkan
Bahkan hingga saat ini, film tersebut duduki posisi pertama selama 11 hari lamanya.
Mempertahankan posisinya, film ini merilis beberapa foto resmi dari para pemainnya.
Seperti Ryu Jun Yeol, Kim Taeri hingga Kim Woo Bin.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarprioritas.com
Artikel Terkait
Doktif Beri Ultimatum: Richard Lee Diminta Bertobat dan Bayar Pajak Rolls-Royce
Firdaus Oiwobo Buka Suara: Saya Pernah Bakar Rumah Orang di Cengkareng
Inara Rusli Ungkap Rasa Mual Dengar Pernyataan Cinta Fahmi untuk Dua Wanita
Dinda Hauw dan Rey Mbayang Buka Suara: Jangan Terlalu Banyak Ekspektasi, Kita Bukan Malaikat