Komentar pedas lain juga bermunculan. “Saya tau ,Nurul anak kota..tapi ya pake kerudung kaya Mak lu lah,” ujar seorang netizen, menyebut nama kecil Azizah.
Meski begitu, nggak semua orang sepakat dengan hujatan itu. Banyak juga yang angkat bicara meminta pengguna media sosial untuk lebih berempati. Lagi-lagi, ini kan suasana duka cita.
“Gaes ini lagi suasana berduka, ketikannya di jaga yaa,” pinta seorang pengguna.
“Ga usah hujat2 ya manteman,aku juga Gasuka jijah.tapi dia lagi ngelayat, selayaknya muslim terhadap saudara muslim yg lain,” imbuh yang lain, mencoba menenangkan situasi.
Sementara itu, Pratama Arhan sendiri masih berada di Thailand untuk memenuhi kewajiban bersama klubnya. Hingga berita ini ditulis, belum ada pernyataan resmi atau unggahan dari Arhan mengenai kepergian ayahandanya. Kesedihan tampaknya ia jalani jauh dari keramaian.
Artikel Terkait
Ammar Zoni Rindukan Keluarga di Tengah Jerat Kasus Narkoba
Hasil DNA Konfirmasi Bercak Darah di TKP Milik Lula Lahfah
Kasus Meninggalnya Selebgram Lula Lahfah Ditutup Polisi, Tanpa Autopsi dan Jawaban Pasti
Misteri V: Sosok Kunci di Balik Kematian Lula Lahfah yang Tak Kunjung Hadir