Perhatikan! 9 Tanda Orang Kecanduan Judi Online

- Sabtu, 23 Desember 2023 | 22:00 WIB
Perhatikan! 9 Tanda Orang Kecanduan Judi Online

 

Dewantara News- Judi online adalah hal negatif yang bisa bikin orang kecanduan. Hal ini sudah dibuktikan oleh banyak penelitian.

Bahkan, beberapa ahli memberikan label gambling disorder atau perjudian kompulsif pada orang yang mentalnya sudah terganggu karena judi. 

Judi online memiliki dampak negatif seperti masalah keuangan, stres, gangguan hubungan personal, serta potensi kecanduan dan masalah kesehatan mental

Baca Juga: Anda Masih main Judi Online? Siap-siap Bank akan Memblokir Rekening Anda!

Jika sampai kecanduan judi, Anda akan terus mengejar taruhan yang mengakibatkan kerugian, menghabiskan tabungan, dan mencari pinjaman alias utang.

Parahnya, seseorang yang sudah kecanduan judi bisa melakukan pencurian atau penipuan demi bisa terus berjudi.

Halaman:

Komentar