Kabar Baik di Akhir Januari 2024, PKH Tahap 1 Sudah Cair di Beberapa Wilayah, Cek Rekening BRI Anda Sekarang!

- Sabtu, 27 Januari 2024 | 09:30 WIB
Kabar Baik di Akhir Januari 2024, PKH Tahap 1 Sudah Cair di Beberapa Wilayah, Cek Rekening BRI Anda Sekarang!

Pencairan PKH tahap 2 dan 3 akan dilakukan pada bulan April dan Juli 2024.

Dana yang diterima masing-masing keluarga sebesar Rp3.000.000.

Cara Cek Status Penerima

Untuk mengetahui apakah Anda termasuk penerima PKH tahap 1, Anda dapat melakukan pengecekan melalui situs cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut langkah-langkahnya:

- Kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id.

- Masukkan alamat dan nama lengkap sesuai KTP Anda.

- Isikan kode captcha.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: nusahits.com


Halaman:

Komentar