GORAJUARA – Bakso menjadi salah satu kuliner yang tidak boleh dilewatkan untuk dicoba saat berkunjung ke Kota Bandung.
Di Bandung ada banyak sekali tempat makan bakso yang terkenal enak dan ramai pengunjung.
Dilansir dari laman salsawisata.com oleh GORAJUARA, berikut enam rekomendasi tempat makan bakso terenak di Bandung:
1. Bakso Mas Eko Maju
Bakso Mas Eko maju berlokasi di Jalan Wastu Kencana nomor 103 Tamansari Bandung.
Adapun yang menjadi menu andalan di sini yaitu bakso tulang iga guys yang dibanderol dengan harga Rp35.000.
Artikel Terkait
Skutik Kuasai 92% Pasar, Motor Nasional Tembus 6,4 Juta Unit di 2025
Vietnam Hajar Tuan Rumah, Lolos Perempatfinal dengan Catatan Sempurna
Lonjakan Penjualan Akhir Tahun, Alarm Palsu bagi Industri Otomotif?
Hujan Guyur Jakarta, Waspada Genangan di Beberapa Titik