Adapun tudingan kedua Gibran dicap curang berkaitan dengan sebuah foto yang disertakan narasi adanya hal janggal.
Baca Juga: Profil Arya Khan Suami Baru Pinkan Mambo Seleb TikTok Asal Tangerang, Ternyata...
Yakni sebuah benda berbentuk kotak di belakang Gibran saat debat cawapres berlangsung.
Adapun tuduhan ketiga menyebut Gibran mengunakan prompter agar bisa menjawab semua pertanyaan yang ditanyakan kubu lawan dengan mulus.
Namun semua kecurigaan tersebut dibantah oleh pihak Komisi Pemilihan Umum RI (KPU).
Baca Juga: Bantahan Wali Kota Balikpapan Usai Cak Imin Sebut Wilayahnya Sulit Listrik dan Air Bersih
Menurut Ketua KPU RI Hasyim Asyhari, semua cawapres memakai alat yang sama selama debat berlangsung.
"Semua pakai alat yang sama. Semua cawapres pakai 3 mic untuk antisipasi ada mic yang mati," kata Hasyim, dikutip Senin 25 Desember 2023.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarfajar.com
Artikel Terkait
Jokowi Pilih Forum Global di Singapura Saat Gugatan Ijazah Menggantung di PN Surakarta
Jimly Asshiddiqie Beberkan Praktik Ijazah Palsu yang Masih Jadi Penyakit Kronis Politik Indonesia
UGM Dinilai Gagal Tunjukkan Arsip Legalitas Ijazah Jokowi
KPU Solo Bantah Keras Isu Pemusnahan Berkas Pendaftaran Jokowi