Fokus Blora – Pertandingan Timnas Indonesia vs Libya dipertengahan waktu 0-1. Skuad Garuda tertinggal 1 gol atas lawan.
Half Time Timnas Indonesia vs Libya berakhir dengan skor 0-1. Pertandingan babak pertama diakhiri dengan hasil unggul dari Libya.
Pasukan Shin Tae Yong mencoba melawan dari awal pertandingan hingga akhir babak. Sayang pertahanan Timnas Indonesia runtuh di menit ke 26.
Gol diciptakan oleh Ahmed Ekrawa pada menit ke 26 melalui operan dari Ali Youssef akhirnya Libya menambah skornya di babak pertama.
Hal itu jadi gol pertama yang dihasilkan dari pertandingan Timnas Indonesia vs Libya di laga uji coba jelang Piala Asia 2023.
Artikel Terkait
Sabar-Reza Tumbang di Perempat Final Malaysia Open Setelah Duel Sengit
Fajar/Fikri Tumbangkan Raksasa India, Lolos ke Semifinal Malaysia Open
Comeback Apik Fajar/Fikri Buka Jalan ke Semifinal Malaysia Open
Undian Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Langsung Dihadang Malaysia dan Jepang