GORAJUARA – Liga Serie A kembali beraksi dengan mempertemukan Fiorentina yang berperan sebagai tuan rumah dan akan menjamu Torino di Stadion Artemio Franchi.
Sang tuan rumah Fiorentina sedang mengalami tren positifnya saat ini dengan kemenangan tipis 1 – 0 atas Monza, dengan hasil tersebut sudah mampu memeriahkan persaingan 4 besar Liga Serie A Italia.
Di sisi lain Torino memiliki performa yang inkonsisten hal tersebut diperburuk dengan hasil seri yang diperoleh di pertandingan sebelumnya ketika menghadapi Udinese 1-1.
Baca Juga: Hasil Liga Inggris: Manchester City Tembus Lagi 4 Besar Usai Menang Comeback Lawan Everton
Il Toro harus menerima hasil tersebut dan masih tertahan di peringkat 11 Klasemen sementara Liga Serie A Italia.
Head to Head Fiorentina Vs Torino
Artikel Terkait
Malik Risaldi dan Jejak Sananta yang Mulai Terlihat di Surabaya
Ragnar Oratmangoen: Pintu Transfer ke Persebaya Mulai Terbuka?
Duel Sengit Indonesia di Semifinal Thailand Masters, Tiga Tiket Final Sudah Di Kantong
Babak Play-Off Liga Champions: Jalan Berduri Menuju 16 Besar