Meski demikian sekalipun itu pemanasan dia tetap menginstruksikan para pemainnya untuk all out.
Baca Juga: Ciptakan Pemilu Damai, Pemprov Jateng Konsolidasikan Partai Politik Peserta Pemilu
"Sekali lagi kami tidak mau santai meskipun sudah lolos. Ini pertandingan penting," katanya.
Sedangkan untuk gambaran tim Persibangga, Gatot mengaku belum kenal banyak.
Namun menurutnya, Persibangga punya skuad yang baik karena terbukti bisa mengalahkan banyak tim unggulan dan bisa sampai final.
Untuk rencana yang akan dia siapkan untuk menghadapi Persibangga dia akan meminta pemainnya untuk bermain offensif.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayosemarang.com
Artikel Terkait
Jonatan Christie Tumbang, Langkah di Australian Open 2025 Terhenti di Tangan Yushi Tanaka
Eksklusif: Iuliano Buka Suara, Klaim VAR Tak Akan Ubah Keputusan Kontroversial Penalti Ronaldo 1998
Curaçao, Panama, dan Haiti Torehkan Sejarah, Lolos ke Piala Dunia 2026
Putri KW Hancurkan Sung Shuo Yun, Melenggang ke 16 Besar Australia Open