Nah, soal acara penghargaannya sendiri, detikJabar Awards 2025 ini intinya mau ngasih apresiasi. Sasaran utamanya adalah figur, komunitas, dan program di Jawa Barat yang dinilai inspiratif, inovatif, dan punya dampak nyata buat masyarakat.
Penghargaan yang dibagikan ada lima jenis. Mulai dari Anugerah Inovasi Pembangunan Terpuji, Program Ekonomi Terpuji, Lembaga/Penggerak Terdepan, Figur Akselerator, sampai Anugerah Adiluhung.
Acara malam itu pun ramai dihadiri tamu undangan. Jangkauannya luas, dari tingkat daerah hingga pusat, yang menunjukkan betapa event ini diperhitungkan.
Artikel Terkait
Diduga Serangan Jantung, Pria Tewas di Dalam Mobil yang Terparki Seharian di Bahu Tol Cikampek
Pencarian Remaja di Ciliwung Terhenti, Arus Deras Jadi Kendala
Polisi Gelar Ngopi Kamtibmas untuk Redam Tawuran di Bukit Duri
Gus Yahya Buka Suara: Konflik Internal PBNU dan Polemik Izin Tambang yang Mandek