murianetwork.com - Cawapres nomor urut 2, Gibran dikenal sebagai sosok yang memiliki cinta yang tulus kepada tanah dan seluruh rakyat Papua.
Hal tersebut disampaikan Menteri Investasi, Bahlil Lahadalia di acara konsolidasi partai koalisi indonesia maju dan relawan Prabowo-Gibran di GOR Jayapura, Jumat, 26 Januari 2024.
Pada kesempatan itu, Bahlil juga menyampaikan soal konsep pembangunan yang dicanangkan Gibran.
Artikel Terkait
Indonesia Pimpin Dewan HAM PBB 2026, Usung Presidency for All
Serangan AS di Venezuela: Seratus Nyawa Melayang, Maduro Diculik dan Diadili di New York
Prabowo Bercandai PKB Harus Diawasi, Cak Imin Santai: Biasa, Cuma Gurauan
TNI Siapkan Batalyon Khusus, Atlet Profesional Jadi Cikal Bakal Kontingen