JemberNetwork.com – Gibran Rakabuming Raka kembali menjadi sorotan usai debat Calon Wakil Presiden yang dilaksanakan pada Minggu, 21 Januari 2024 lalu.
Hal tersebut disebabkan karena Gibran kembali memakai singkatan atau istilah asing saat sesi tanya jawab dengan Calon Wakil Presiden lainnya.
Dilansir JemberNetwork.com dari youtube KPU RI, Peristiwa ini terjadi ketika Calon Wakil Presiden dengan nomor urut 2 tersebut mendapatkan kesempatan bertanya kepada Mahfud MD.
Pertanyaan yang ia tanyakan cukup singkat, namun di dalam pertanyaan tersebut mengandung sebuah istilah asing.
“Bagaimana cara mengatasi Greenflation?” tanya Gibran singkat.
Artikel Terkait
Kritik Satir Pandji Picu Demo, Wartawan Soroti Kemarahan Pesanan
Debat Serius Dijadikan Bahan Ketawa, Stand-up Comedy Malah Dihakimi
Eggi Sudjana Puji Jokowi: Cerdas, Berani, dan Militan
Dunia Hanya Punya 2,8 Hari Sebelum Langit Runtuh