Siklon Tropis Iggy Punah dalam Sehari, BMKG: Ancaman Sudah Berakhir

- Jumat, 02 Januari 2026 | 18:24 WIB
Siklon Tropis Iggy Punah dalam Sehari, BMKG: Ancaman Sudah Berakhir

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) baru saja merilis kabar terbaru soal Siklon Tropis Iggy. Kabarnya, siklon yang sempat jadi perhatian itu kini sudah dinyatakan punah. Padahal, baru sehari sebelumnya, tepatnya tanggal 1 Januari 2026, Iggy resmi terbentuk.

Menurut pernyataan resmi BMKG yang dikeluarkan Jumat (2/1), Iggy bermula dari Bibit Siklon Tropis 90S. Ia sempat menguat dengan kecepatan angin maksimum mencapai 75 km per jam, berpusat di Samudera Hindia selatan Yogyakarta.

“Namun, sistemnya kini sudah melemah jadi low atau punah,” kata BMKG.


Halaman:

Komentar