SEOUL, murianetwork.com - Aktor Korea Selatan, Lee Sun Kyun dikonfirmasi meninggal bunuh diri oleh kepolisian Seoul.
Pada Rabu, 27 Desember 2023 di dalam mobilnya yang berada di dekat Taman Waryong di Jongno-gu, Seoul, sekitar pukul 10.30 pagi.
Melansir SpotTV News, kabar meninggalnya Lee Sun Kyun itu disampaikan oleh Kepolisian Seoul.
"Kami telah mengidentifikasi, pria yang meninggal dunia adalah aktor Lee Sun Kyun," terang Kepolisian Seoul.
Menurut keterangan Polisi, Lee Sun Kyun mengakhiri hidupnya dengan bunuh diri.
Hal itu diketahui setelah Polisi menemukan briket di dalam mobil Lee Sun Kyun.
Artikel Terkait
Mantan Istri Fahmi Bo Beri Jawaban Menohok Soal Ajakan Rujuk: Tanya Dulu ke Anak-Anak
Agnez Mo Tuntaskan Syuting Reacher 4, Kisah Perjalanan Lila Hoth Diungkap
Kronologi Lengkap Isu Kematian Kris Wu di Penjara dan Bantahan Resmi Kepolisian
The Kid LAROI Bongkar Kerumitan Cinta dalam Single Terbaru I GUESS ITS LOVE?