murianetwork.com - Ten Lee NCT dikabarkan akan menggelar solo fan concert pertamanya di awal tahun 2024.
Konser Ten ini dikonfirmasi secara langsung oleh SM Entertainment melalui unggahan pada akun media sosial resmi NCT.
Diketahui dari unggahan tersebut konser solo pertama Ten NCT bertajuk 1001.
Faktanya lagi, Ten merupakan member NCT pertama yang mengadakan solo fan concert.
Ten juga merupakan member yang aktif mengeluarkan lagu solo seperti Taeil, Taeyong, Doyoung dan Mark.
Pria asal Thailand ini rutin merilis lagu solo sejak debutnya di tahun 2016, di antaranya, “Dream In A Dream”, “New Heroes”, “Paint Me Naked”, dan “Birthday”.
Artikel Terkait
Acha Septriasa Menitiskan Air Mata Mualaf dalam Eksplorasi Spiritual Terbaru
Nadzira Shafa Siap Dipetik Lagi, Ungkap Kesiapan Buka Hati di Makam Ameer Azzikra
Anthony Xie Buka Suara Soal Isu Rumah Tangga: Ini Urusan Privasi Keluarga
Deddy Corbuzier Beri Kue Happy Birthday My Ex Wife untuk Mantan Istri