Di sisi lain, chemistry antar pemain menjadi kunci lain yang tidak boleh diabaikan. Interaksi natural antara Andre dan Wendy, atau celetukan khas Ayu Ting Ting, sering kali justru menjadi momen terbaik yang tidak ada di naskah awal.
Jadi, jangan bayangkan mereka hanya datang lalu bercanda seenaknya. Di balik tawa yang mengocok perut penonton, ada proses panjang yang dilakukan dengan serius. Mulai dari memahami karakter, timing yang pas, hingga menjaga konsistensi emosi selama adegan berlangsung.
Memang, hasil akhir yang terlihat di layar tampak mudah dan mengalir begitu saja. Tapi percayalah, untuk membuat penonton tertawa, mereka harus bekerja keras dulu di belakang layar.
Artikel Terkait
Insanul Fahmi Buka Hasil Tes Psikologi, Klaim Bebas dari Tuduhan NPD
Doktif Beri Ultimatum: Richard Lee Diminta Bertobat dan Bayar Pajak Rolls-Royce
Firdaus Oiwobo Buka Suara: Saya Pernah Bakar Rumah Orang di Cengkareng
Inara Rusli Ungkap Rasa Mual Dengar Pernyataan Cinta Fahmi untuk Dua Wanita