GORAJUARA – Pecinta makanan Korea pastinya sudah tidak asing lagi dengan hidangan sup bernama Kimchi Jjigae.
Sebagai informasi dasar, Kimchi Jjigae merupakan olahan sup pedas dengan bahan dasar asinan sayur khas Korea Selatan.
Kimchi Jjigae biasanya berisi beberapa jenis sayuran, tahu dan makanan laut atau daging babi di dalamnya.
Salah satu idol asal Negeri Ginseng yaitu Lee Haechan sering mengungkapkan dalam siaran langsung bahwa dirinya sangat menyukai hidangan sup tersebut.
Bahkan beberapa member dari grup yang sama mengeluh bahwa mereka hampir setiap hari memakan Kimchi Jjigae bersama pria kelahiran 2000 ini.
Artikel Terkait
Pertamina Percepat Satgas Nataru, Antisipasi Guncangan Cuaca Ekstrem
Rafael Struick Soroti Peningkatan Garuda Muda Usai Tahan Imbang Mali
Maybank Bidik 200 Ribu Nasabah Kelas Menengah dalam Tiga Tahun
Bosch Investasi Rp484,5 Miliar Bangun Pabrik Modular Pertama di Cikarang, Target Operasi 2027