Baca Juga: Sejumlah Fasilitas Publik di Sentani Dirusak Massa yang Ikut Arak Jenazah Lukas Enembe
"Memang impor enggak bisa dihindari, tapi ketika panen jangan coba-coba impor," tegasnya.
Ketua Umum PKB itu menjanjikan bakal lebih memperhatikan nasib petani ke depan. Ia menargetkan terjadi reformasi di bidang pertanian di Indonesia. Sehingga, para petani lebih terjamin kesejahteraannya.
"Moga-moga setelah AMIN menang enggak kepepet, mudah-mudahan produksi bagus dan kebutuhan pangan tercapai. Perubahan-perubahan untuk mewujudkan kemakmuran," pungkasnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jawapos.com
Artikel Terkait
Kemhan Lantik Noe Letto dan Putra Hotman Paris Jadi Tenaga Ahli Strategis
Suara Getar Kurnia Tri Royani: Dikhianati Rekan Seperjuangan Sendiri
Kasus Ijazah Jokowi Ditutup, Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Dapat SP3
Polemik Ijazah Jokowi Diprediksi Tak Kunjung Padam