Bendung Katulampa Siaga 3, Warga Hilir Diminta Waspada Limpasan

- Minggu, 18 Januari 2026 | 11:10 WIB
Bendung Katulampa Siaga 3, Warga Hilir Diminta Waspada Limpasan

tambahnya singkat.

Meski air sudah surut, Andi tetap mengingatkan warga, khususnya yang tinggal di bantaran Ciliwung Jakarta, untuk tidak lengah. Ada jeda waktu yang perlu diwaspadai. Limpasan air dari hulu diperkirakan baru akan sampai ke hilir di Jakarta dalam waktu enam hingga delapan jam ke depan.

"Perkiraan air tiba di kawasan hilir di Jakarta sekitar 6-8 jam,"

katanya memberi penekanan.

Sementara itu, sebuah video yang beredar menunjukkan bagaimana banjir telah merendam kawasan Kebon Pala, Jakarta Timur, pagi ini. Gambar-gambarnya cukup menggambarkan situasi yang terjadi di hilir.


Halaman:

Komentar