Rasanya pun beragam. Ada yang pedas hangat, asam segar, sampai yang pahit seperti brotowali. Tapi justru di situlah tantangan dan keseruannya.
Tak heran, tren ini kemudian dijuluki 'party jamu' atau kadang 'open table jamu'. Intinya, ini jadi semacam solusi mereka untuk tetap sehat sekaligus melepas penat. Beberapa videonya bahkan viral, ditonton ratusan ribu kali.
Melihat peluang ini, para pedagang dan pelaku UMKM pun tak tinggal diam. Mereka berlomba menghadirkan olahan sehat tersebut, memudahkan Gen Z mengaksesnya kapan saja.
Artikel Terkait
Kapendam Udayana Buka Suara Soal Video Viral Penjemputan Ayah Prajurit
Ayah Prada Lucky Chepril Ditangkap Usai Dilaporkan Istri Soal KDRT dan Hinaan di TikTok
Ayah Prajurit Viral Diamankan Denpom Usai Dilaporkan Istri Sendiri
Nakhoda dan ABK Kapal Putri Sakinah Resmi Jadi Tersangka