SurabayaNetwork.id - Pendaftaran sekolah negeri belum dibuka namun beberapa sekolah swasta ternama telah menyatakan bahwa kuota telah penuh.
Ada banyak hal yang menjadi alasan mengapa sekolah swasta laris manis daripada sekolah negeri.
Menurut survey yang dilakukan oleh tim Surabaya Network inilah beberapa alasan kenapa sekolah swasta lebih banyak diminati.
1. Sekolah swasta menawarkan berbagai fasilitas yang tidak dapat ditemui dari sekolah negeri.
Umumnya sekolah swasta memiliki program unggulan untuk meraih siswa lebih banyak.
Artikel Terkait
Mobil Pengacara Dibakar, Diduga Terkait Penolakan Pemindahan Masjid
KSAD Sindir Fenomena Bantuan Seremonial di Lokasi Bencana
Tompi Tersinggung Kritik Pandji ke Gibran, Netizen Soroti Sikapnya pada Akun Fufufafa
Badai Salju Lumpuhkan Eropa, WNI Dinyatakan Aman