Pasar Bintaro yang terletak di Jalan Bintaro Permai, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, terbakar pada Senin dini hari, 7 April 2025 sekitar pukul 00.15 WIB.
Command Center Gulkarmat Jakarta melaporkan, untuk memadamkan api, dikerahkan 20 unit mobil pemadam kebakaran.
"Sebanyak 60 personel diterjunkan," tulis Command Center Gulkarmat Jakarta.
Pukul 02.10 WIB operasi pemadaman api di Pasar Bintato dinyatakan selesai.
Diduga kebakaran berasal dari arus pendek listrik atau korsleting.
Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
Sumber: rmol
Foto: Ilustrasi kebakaran/Ist
Artikel Terkait
Dituntut 5 Tahun Penjara dan Denda Rp 10 Juta, Isa Zega Protes: Kok Segitu Yang Mulia?
Akhirnya Jokowi Perlihatkan Ijazah Aslinya, Ini Alasannya…
Panglima TNI Mutasi Dua Kepala Badan Intelijen Daerah
Viral Warga Bentrok di Kemang Bawa Senjata Laras Panjang, 19 Orang Ditangkap