JemberNetwork.com - Apa alasanmu untuk hidup? Apakah untuk sekadar menonton film favoritmu, membaca buku dari penulis kesayangan, atau membahagiakan orang terkasih?
Sekecil apa pun alasannya, setiap kehidupan sama berharganya dengan mutiara di perut kerang.
Hari Perayaan Kehidupan diperingati setiap tanggal 22 Januari. Dan pada hari itu, ada baiknya kita merayakan kehidupan yang telah kita lewati dengan mengetahui sejarah dan cara merayakannya.
JemberNetwork.cm melansir dari situs Days of The Year, Hari Perayaan Kehidupan ada agar kita bisa memfokuskan diri kita kepada hal-hal kecil dalam kehidupan, seperti waktu berharga bersama anak-anak.
Artikel Terkait
Sejarah Tercipta: Alquran Schomburg dan Sumpah Muslim Pertama di Balai Kota New York
Dukun Peru Ramalkan Sakit Parah untuk Trump dan Pelarian Maduro di Ritual Pantai
Ultimatum 24 Jam Saudi ke UEA: Pasukan Ditarik, Persekutuan Teluk Retak di Yaman
Najib Razak Berjuang di Pengadilan Banding, Tolak Vonis 1MDB