Hamish Daud Minta Maaf ke Raisa Usai Cerai: "Nggak Mau Drama"
Hamish Daud akhirnya muncul di hadapan publik setelah mengumumkan perceraiannya dengan Raisa. Aktor dan presenter ini terlihat di Polres Metro Jakarta Selatan pada Kamis (6/11) untuk urusan hukum.
Hubungan Baik Hamish Daud dan Raisa Pasca Cerai
Dalam kesempatan tersebut, Hamish Daud mengungkapkan kondisi hubungannya dengan Raisa setelah sepakat bercerai. Ia menegaskan komitmennya untuk menjaga hubungan baik dengan mantan istrinya tersebut.
"Kita selalu pengen menjaga hubungan yang baik. She is my bestfriend! Kita punya anak bersama, nggak mau drama," ujar Hamish Daud dengan nada tenang.
Artikel Terkait
Kim Hye Yoon Gantikan Nam Ji Hyun di Good Partner 2? Fakta dan Kabar Terbaru
Vonis Banding Vadel Badjideh Ditolak, Hukuman Diperberat Jadi 12 Tahun Penjara
Na Daehoon Gugat Cerai Jule di PA Jakarta Selatan, Ini Penyebab dan Kronologinya
dr Oky Pratama Kena Teror, Polisi Periksa 5 Terduga Pelaku