3 Daerah Penghasil Mangga Terbesar di Kabupaten Lumajang: Jangan Heran Nomor 1 Bukan Ranuyoso, tapi...

- Sabtu, 23 Desember 2023 | 10:31 WIB
3 Daerah Penghasil Mangga Terbesar di Kabupaten Lumajang: Jangan Heran Nomor 1 Bukan Ranuyoso, tapi...

murianetwork.com - Kabupaten Lumajang, Jawa Timur mengalami penurunan jumlah produksi mangga di tahun 2022.

Pada tahun 2022, jumlah produksi mangga di Lumajang hanya mencapai 37.030 kuintal.

Jumlahnya turun dua kali lipat dibandingkan tahun 2021 sebesar 95.122 kuintal.

Salah satu daerah penyuplai mangga yang dimiliki Lumajang adalah Kecamatan Ranuyoso.

Baca Juga: Tembus 300 Ribu Kuintal, Ini 3 Daerah Penghasil Mangga Segar Terbesar di Blora: Warga Jateng Tahu di Mana Juaranya?

Namun, Ranuyoso bukanlah daerah penghasil mangga terbesar nomor 1 di Lumajang.


Halaman:

Komentar