Optimisme ini disampaikan Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia (PPI), Adi Prayitno melalui akun X miliknya, Minggu (19/5).
"Lima tahun mendatang, kita punya Presiden dan Wapres berpengalaman internasional keren," kata Adi seperti dikutip Kantor Berita Politik RMOL.
Analis politik Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah itu melanjutkan, Prabowo Subianto menguasai kemampuan bahasa asing dan pergaulan internasional yang bagus.
Sedangkan Gibran yang saat ini menjabat Walikota Solo pernah menimba ilmu di luar negeri. Sehingga bekal pergaulannya ini dipercaya akan menambah kepercayaan diri saat dilantik menjadi Wakil Presiden.
Artikel Terkait
Geger! Roy Suryo Cs Siap Rilis Black Paper Gibrans untuk Makzulkan Wapres, Usai Jokowis White Paper
Gibran Ditinggalkan Publik? Pengamat Sospol Bongkar Kinerja Melempem Setahun Dampingi Prabowo
APBD Jabar Rugi Miliaran? Purbaya Sentil Keras Soal Giro Bunga Rendah!
Aqua Kena Gugat Konsumen, Ini Fakta Mencengangkan di Baliknya!