Atas dasar itu, Ujang berpandangan bahwa wacana koalisi PDIP dan PKS di Pilkada DKI Jakarta masih sebatas spekulasi politik semata. Itu lantaran PDIP juga digadang-gadang bakal mengusung Ahok di Pilkada nanti.
“Jadi saya melihat dalam konteks itu kalau PKS berkoalisi dengan PDIP mungkin tapi seberapa mungkin ya masih spekulatif,” pungkasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Dokter Tifa Ungkap Enam Versi Ijazah Jokowi, Soroti Emboss Misterius dari Polda
PKS di Persimpangan: Ikut Arus Kekuasaan atau Teguh pada Prinsip?
Ahok Bongkar Motif di Balik Wacana Pilkada Lewat DPRD: Ini Pasar Gelap Politik!
Di Tengah Sorak Petani Karawang, Prabowo Sindir Elit yang Kerjanya Cuma Ngejek