"Saya sudah memberlakukan direct license untuk lagu-lagu saya kepada penyanyi-penyanyi yang membawakan lagu saya, salah satunya adalah Agnes Monica," kata Ari Bias.
Baca Juga: 10 Kasus Perceraian Artis yang Menggemparkan Publik Ditahun 2023, Dulunya Aktor Terkenal
Menurut Ari Bias, manajemen Agnez Mo kurang merespons positif dan tidak menunjukkan semangat dalam menanggapi kondisi sulit para pencipta lagu di Indonesia.
Kondisi tersebut dianggap krisis, di mana banyak komposer tidak mendapatkan hak ekonomi yang seharusnya mereka terima dari royalti lagu yang dibawakan dalam konser.
Ketidakresponsifan manajemen Agnez Mo terhadap permintaan direct license membuat Ari Bias mengambil langkah lebih lanjut.
Ia memberikan ultimatum dengan melarang Agnez Mo menyanyikan lagu-lagu ciptaannya di panggung.
Baca Juga: Chef Juna dan Chef Renatta Pamer Minum Kopi Starbucks yang Diboikot? Nitizen Banjiri Komentar
"Mereka (para komposer) tidak mendapatkan royalti atau hak ekonomi dari setiap konser yang dibawakan lagu-lagunya." katanya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: arahpandang.com
Artikel Terkait
Inara Rusli Buka Suara: Dua Bulan Tak Jumpa Anak, Ini Alasan di Balik Perebutan Hak Asuh
Randy Pangalila Habiskan Ego Demi Totalitas di Algojo
Caitlin Halderman Pecah: Dari Drama ke Dunia Laga di Algojo
Adly Fairuz Digugat Rp 5 Miliar, Diduga Janjikan Kursi Akpol Lewat Jenderal Ahmad