INFO LOKER di Klinik Estetika, untuk penempatan di sejumlah kota. Fresh graduate dipersilakan melamar

- Rabu, 10 Januari 2024 | 09:30 WIB
INFO LOKER di Klinik Estetika, untuk penempatan di sejumlah kota. Fresh graduate dipersilakan melamar

murianetwork.com - Sebuah klinik kecantikan dan kulit membuka kesempatan lowongan pekerjaan untuk posisi asisten apoteker

Ini peluang bagus untuk lulusan sekolah farmasi.

Klinik bernama ESTETIKA dr. Affandi ini pusatnya ada di Jakarta. Namun klinik yang sedang berkembang ini membutuhkan asisten apoteker untuk penempatan di sejumlah lokasi di berbagai kota.

Baca Juga: INFO LOKER : Kedubes AS Buka Lowongan Kerja, Gaji Sampai Rp13 Juta per bulan Lulusan SMP Boleh Melamar. Buruan Daftar !

Asisten Apoteker yang direkrut akan ditempatkan di Klinik ESTETIKA dr. Affandi Balikpapan, BSD, Duren Tiga, dan Yogyakarta.

Lulusan baru juga dipersilakan untuk melamar untuk loker asisten apoteker ini.


Halaman:

Komentar