Ketum KONI Kabupaten Bogor Apresiasi Basket Bupati Cup Dan Badminton Bupati Bogor Open 2023

- Rabu, 20 Desember 2023 | 17:31 WIB
Ketum KONI Kabupaten Bogor Apresiasi Basket Bupati Cup Dan Badminton Bupati Bogor Open 2023

Dedi berharap pada tahun 2024 mendatang akan lebih banyak lagi Cabor yang ada di KONI Kabupaten Bogor untuk menggelar event berskala lokal, regional dan nasional.

"Kami dari KONI Kabupaten Bogor sangat mengapresiasi kepada PBSI dan Perbasi yang sukses dalam menggelar event olahraga berlabel Bupati Cup dan Bupati Bogor Open 2023," paparnya.***

(Asep Syahmid)

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: portalsiber.id


Halaman:

Komentar