murianetwork.com - Pada libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), Menteri Kesehatan (Menkes) RI Budi Gunadi Sadikin menyiapkan 2.000 posko pelayanan kesehatan dan 15.000 tenaga kesehatan (nakes).
Menkes Budi memperkirakan akan terjadi perpindahan sekitar 100 juta masyarakat Indonesia ke beberapa kota pada musim Nataru.
“Jadi kita sudah mempersiapkan diri dengan mendirikan lebih dari 2.000 pos pelayanan, 15.000 orang sudah kita siapkan di seluruh titik kritis,” kata Menkes, dikutip Sabtu (23/12/2023).
Baca Juga: Yakin Bisa Majukan Pencak Silat ke Tingkat Dunia, JPSN Dukung Pasangan Ganjar dan Mahfud MD
Dia menjelaskan, titik kritis tersebut antara lain pusat transportasi massal seperti stasiun, bandara, dan pelabuhan.
Artikel Terkait
Waspada! Purbaya Bocorkan Nasib Harga Rokok di 2026, Hasilnya Mengejutkan
Tertahan Banjir? Begini Strategi Prabowo Selesaikan Proyek Giant Sea Wall
Tak Dikasih Makan di Pesawat, Aksi King Abdi MasterChef Bikin Netizen Geram!
Roy Suryo Bongkar Ijazah Jokowi: 99,9% Palsu!