Dikenal sebagai penceramah yang mendorong penerapan syariat Islam menyebarkan materi dakwah yang tidak sesuai dengan pemahaman Pancasila menurut Orde Baru.
Tahun 1970:
Ba'asyir dan Sungkar direkrut sebagai pimpinan Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia cabang Solo.
Baca Juga: KH Syakur Yasin Alias Buya Syakur Meninggal Dunia: Sosok Ulama Karismatik Indramayu
Tahun 1983:
Akibat dakwah yang selalu anti Pancasila, Mereka ditangkap pada era pemerintahan Presiden Soeharto dengan vonis 9 tahun penjara.
Tahun 1985:
Bukannya menjalani hukuman, Mereka melarikan diri ke Malaysia saat meminta kasasi.
Tahun 1993:
Awal mula Ba'asyir dan Sungkar mendirikan Jamaah Islamiyah (JI) saat berada di Malaysia.
Tahun 1997:
Jamaah Islamiyah (JI) yang didirikan Ba'asyir dan Sungkar mendirikan kamp pelatihan militer di Mindanao dan mulai merekrut kombatan.
Tahun 1999:
Sungkar meninggal dunia dan Ba'asyir memutuskan pulang ke Indonesia setelah Orde Baru tumbang.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sinergijatim.com
Artikel Terkait
Gibran Layak Dimakzulkan? Dokter Tifa Ungkap Fakta Mengejutkan Ini!
Erick Thohir: Dalang di Balik Layar yang Jarang Diketahui Publik
5 Cara Jitu Lindungi Dompet Digital Saat Main Game Online
Luhut Usul Family Office Pakai APBN, Purbaya Sindir: Kalau Mau, Bangun Sendiri Saja!