murianetwork.com - PT Summarecon Agung Tbk belum mampu mencatat kenaikan marketing sales.
Hal itu dikemukakan di dalam laporan riset BRI Danareksa Sekuritas yang diperoleh Senin (29 Januari 2024).
Summarecon Agung (kode saham SMRA) adalah perusahaan yang bergerak di bidang properti.
Baca Juga: Bursa Asia Berbalik Naik Termasuk IHSG Meskipun Dilanda Sentimen Negatif Evergrande
Summarecon Agung belum mampu mencatat kenaikan marketing sales atau penjualan pemasaran pada kuartal keempat 2023.
Jumlah marketing sales yang telah diraih oleh perusahaan itu selama kuartal keempat 2023 adalah sebesar Rp1,4 triliun.
Artikel Terkait
Empat Emiten Lepas Status Papan Khusus, Perdagangan Kembali Normal Pekan Depan
Menteri Keuangan Bahas Insentif untuk Merger Tiga Anak Usaha Pertamina
Pemerintah Suntik Napas Segar, Bunga KUR Nol Persen untuk Korban Banjir Sumatera
IHSG Sentuh Zona Hijau di Penutupan Akhir Pekan