KUALA LUMPUR, murianetwork.com - Pada Selasa 9 Januari 2024 dimulai jadwal Petronas Malaysia Open 2024.
Jadwal Malaysia Open 2024 di hari tersebut menjadi laga pembuka rangkaian pertandingan badminton ini hingga enam hari kedepan.
Ada enam wakil Indonesia yang langsung menggelar laga perdananya di jadwal Malaysia Open 2024 pada Selasa 9 Januari 2024.
Dan berikut adalah jadwal perkiraan jam main jadwal Malaysia Open 2024 babak 32 besar dilansir dari laman BWF:
COURT 1:
-) 12.10 WIB Match 6:
Jonatan CHRISTIE [6] vs KIDAMBI Srikanth (India)
Artikel Terkait
Mengapa Menpora dan Ketum PSSI Saling Tunjuk? Ini Faktanya!
Gagal Pildun, Menpora Didesak Copot Ketum PSSI: Apa Langkah Selanjutnya?
Kluivert: Terkadang Saya Ingin Meninju Wajah Saya Sendiri
Timnas Tampil Bak Singa Meski Kalah, Kata Kluivert