GORAJUARA - La Liga tahun 2023 akan ditutup dengan pertandingan Atletico Madrid vs Sevilla.
Pertandingan Atletico Madrid vs Sevilla ini akan berlangsung pada hari Sabtu, 23 Desember 2023, di Stadion Civitas Metropolitan.
Sejatinya, pertandingan Atletico Madrid vs Sevilla merupakan laga tunda kedua tim di Liga Spanyol pekan keempat.
Baca Juga: Imbang Lawan Atletico Madrid, Kiper Lazio Selamatkan Klubnya dari Kekalahan
Sebelumnya, laga Atletico Madrid vs Sevilla dijadwalkan untuk dihelat pada September 2023.
Namun, cuaca buruk di bulan September 2023 membuat pertandingan kedua tim harus ditunda.
Artikel Terkait
Piala Dunia U-17 2025: Peluang Pemain Indonesia Dapat Kontrak Eropa
PP PELTI Targetkan 2.000 Pelatih Tenis Berlisensi ITF untuk Persiapan PON 2028
Pelatih Timnas U-17 Minta Publik Tak Bebani Pemain, Target Lolos Grup Piala Dunia 2025
Analisis Kemenangan Persebaya vs Persis Solo 2-1: Taktik Babak Kedua & Peran Kunci Ernando