MalangNetwork.com - Deddy Corbuzier mengungkapkan kekesalannya pada sebuah video pendek di akun youtubenya karena merasa dibohongi oleh Amar Zoni.
Ammar Zoni, seorang selebriti Indonesia yang tengah ramai diperbincangkan di media akibat tertangkap polisi untuk yang ketiga kalinya.
Sebelumnya pasca Ammar Zoni dibebaskan dari penjara, dia sempat hadir di acara podcast milik Deddy Corbuzier.
Namun pada akhirnya Ammar Zoni harus kembali diringkus oleh kepolisian karena terbukti memiliki ganja dan 4 bungkus sabu.
Baca Juga: Khutbah Jumat Tema Pemilu: Menjaga dan Saling Menghormati Sesama di Tahun Politik
Dikutip MalangNetwork.com dari akun youtube @corbuzier, tak segan-segan Deddy Corbuzier meluapkan seluruh kekesalannya lewat sebuah video ekslusif yang di unggah pada 19 Desember 2023.
Artikel Terkait
Na Daehoon Berduka di Sidang Cerai, Agama Marissa Anita Jadi Sorotan
Ustaz Derry Bicara: Helwa Masih Muda, Belum Paham Dinamika Poligami
Elon Musk Sindir Billie Eilish: Bukan Orang Paling Tajam Balas Kritik Soal Triliuner
Aaliyah Massaid Marahi Thariq Halilintar dengan Cara Lembut, Reaksi Netizen Geregetan!