Drama China Derailment Episode 16: Misteri Time Travel, Intrik Jiang Xiao Yuan Ketika Bertemu Qi Lian

- Jumat, 22 Desember 2023 | 11:31 WIB
Drama China Derailment Episode 16: Misteri Time Travel, Intrik Jiang Xiao Yuan Ketika Bertemu Qi Lian

Dalam dunia aslinya, Jiang Xiao Yuan adalah pewaris keluarga berkecukupan.

Baca Juga: Takdir Cinta yang Kupilih 22 Desember 2023: NYESEK! Novia Alami Hal Ini Saat Berjauhan dengan Jeffrey yang Sakit

Namun, kecelakaan yang tak terduga membawanya ke dunia paralel yang mirip namun begitu berbeda.

Di sana, ia menjadi seorang perempuan dari keluarga biasa, hidup sebagai pekerja.

Intrik semakin meruncing ketika Jiang Xiao Yuan bertemu dengan Qi Lian (Lin Yi), teman lama di dunia paralel yang memiliki perasaan khusus padanya.

Baca Juga: Surga Bawah Laut Pulau Maratua, Kalimantan Timur dan Upaya Transplantasi Terumbu Karang BRI PEDULI

Kejadian tersebut menjadi semakin kompleks ketika Jiang Xiao Yuan tidak mengingat Qi Lian karena tubuhnya ditempati oleh jiwa yang berbeda.

Qi Lian pun berusaha membantu Jiang Xiao Yuan untuk kembali ke dunia aslinya, meskipun perempuan itu sulit percaya.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: aspirasiku.id


Halaman:

Komentar