murianetwork.com - Simak sinopsis film Pengabdi Setan 2: Communion yang tayang perdana di TRANS 7 malam ini, Minggu, 31 Desember 2023.
TRANS 7 menghadirkan berbagai film menarik yang dikemas dalam Movievaganza untuk menyambut Tahun Baru 2024.
Salah satu film yang dihadirkan adalah Pengabdi Setan 2: Communion.
Dikutip dari akun Instagram @officialtrans7, film Pengabdi Setan 2: Communion akan tayang di TRANS 7 malam ini pukul 22.45 WIB.
Baca Juga: Akhir Tahun di Salatiga Marak Peredaran Ganja dan Shabu Masih Marak, Dua Pelaku Berhasil Ditangkap
Film Pengabdi Setan 2: Communion mengisahkan tentang keluarga Suwono yang terdiri dari Bapak, Rini, Tony, dan Bondi.
Keluarga tersebut berusaha menjalani kehidupan baru usai lima tahun menjalani peristiwa horor dan ibu meninggal dunia.
Artikel Terkait
Ivan Gunawan Wakafkan Tanah untuk Masjid, Ini Tabunganku untuk Akhirat
Salshabilla Adriani Ungkap Cerita Sepele yang Bikin Geleng-Geleng di Awal Pernikahan
Foto Viral dan Komentar Lama: Benarkah Jule dan Jefri Nichol Lebih dari Sekadar Teman?
Mentan Amran Salah Sebut Nama Gubernur Jabar, Ruang Rapat Bergemuruh Tawa