Melansir dari Instagram @real.hanummegaa, Rabu (3/12/2023) nama Hanum Mega sendiri mulai meroket sejak ia kerap membuat video-video tutorial dan tips make up di kanal YouTubenya.
Memiliki nasib yang sama dengan Ira Nandha, pernah diselingkuhi oleh suaminya, Achmad Herlambang.
Kala itu, Hanum Mega menjadi sorotan usai membongkar perselingkuhan suaminya di instagram-nya diduga menjalin hubungan dengan teman SMA mereka dahulu.
Hanum yang sempat memergoki suaminya mengirimkan chat dengan mantannya.
Tak berselang lama, Hanum Mega memergoki suaminya tengah menjalin hubungan dengan adik kelas SMA-nya.
Seolah memiliki kesamaan perjalanan hidup yang pahit, Fuji memberikan dukungan kepada Ira Nandha dan Hanum Mega.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: lombokinsider.com
Artikel Terkait
Ammar Zoni Rindukan Keluarga di Tengah Jerat Kasus Narkoba
Hasil DNA Konfirmasi Bercak Darah di TKP Milik Lula Lahfah
Kasus Meninggalnya Selebgram Lula Lahfah Ditutup Polisi, Tanpa Autopsi dan Jawaban Pasti
Misteri V: Sosok Kunci di Balik Kematian Lula Lahfah yang Tak Kunjung Hadir